Drawing Kualifikasi Piala Asia U20 2025: Indonesia Terhindar dari Lawan Berat
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Kamis, 13 Juni 2024 22:48 WIB
SPORTYABC.COM– Kabar gembira bagi para pencinta Timnas Indonesia karena Indonesia menjadi tuan rumah Kualifkasi Piala Asia U20 2025 Hal ini berdasarkan hasi pengundian untuk Kualifikasi Piala Asia U20 2025 oleh Kenfederasi sepak bola Asia (AFC) pada Kamis 13 Juni 2024 di Kuala Limpur, Malaysia. AFC telah menunjuk 10 negara sebagai tuan rumah yaitu Vietnam, China Taipe, Kuwait, Saudi Arabia, Tajikistan, Laos, Thailand, Kirgistan dan Indonesia Indonesia berada di grup F bersama Yaman, Timor Leste dan Maladewa, bolah dibilang grup ini cukup ringan di babak Kualfikasi Piala Asia U20 2025/ Bila melihat di atas kertas, tim asuhan Indra Sjafri mampu melibas seluruh lawan lawannya pada babak kualfikasi, terlebih kita juga manjadi tuan rumah. Namun hingga berita ini dipublikasi PSSI belum menunjuk stadion yang akan menjaid tuan rumah Kualifikasi Piala Asia U20 2025 Timnas Indonesia tengah persiapkan diri untuk ajang Kualfikasi Piala Asia U20 2025 dengan mengikuri Turnamen Touloun 2024 di Prancis. Timnas Indonesia telah lewati empat laga di Prancis menghadapi tim tim kelas berat seperti Ukraina, Jepang, Panama dan Italia. Usai dari Turnamen Toulon 2024, Timnas Indonesia U20 akan hadapi Turnamen yang prestisius lainnya. Timnas Indonesia U20 akan bermain di Piala ASEAN U19 2024 yang akan berlangsung di Surabaya, Jawa Timur pada 17 hingg 29 Juli 2024 mendatang. Dalam ajang Piala ASEAN U19 2024 Timnas Indonesia U19 tergabung bersama Kamboja, Timor Leste dan Filipina. Dimana tunramen ini diharapkan bisa menjadi persiapan Timnas Indonesia U20 sebelum Kualfikasi Piala Asia U20 2025. Berikut ini hasil undian Kualifikasi Piala Asia U20 2025 Grup A Vietnam Suriah Bangladesh Bhutan Guam Grup B Uzbekistan Bahrain China Taipei Kamboja Nepal Grup C Korea Selatan Lebanon Uni Emirat Arab Kuwait Kepulauan Mariana Utara Grup D Australia Arab Saudi Palestina Afghanistan Makau Grup E Tajikistan Oman Malaysia Srilanka Korea Utara Grup F Timnas U-20 Indonesia Yaman Timor Leste Maladewa Grup G Iran Mongolia India Laos Grup H Irak Thailand Filipina Brunei Darussalam Grup I Jepang Kirgistan Myanmar Turkmenistan Grup J Yordania Qatar Sinagpura Hong Kong Sumber ; X.com/afcasiancup