Olahraga
ASEAN Mitsubishi Electric Cup 2024: Media Vietnam Soroti Kemenangan Timnas Indonesia atas Myanmar
- Penulis : Rhesa Ivan
- Selasa, 10 Desember 2024 12:05 WIB
Namun menurut Shin Tae yong, Indonesia kesusahan melawan Myanmar adalah hal yang wajar. Selain laga pertama, pemainnya mayoritas debutan sehingga memang benar benar nol pengalaman di level senior.
Kemenangan atas Myanmar membuat timnas Indonesia berada di peringkat 2 klasemen Grup B dengan 3 poin di bawah Vietnam yang berada di puncak usai menang 4-1 atas Laos.
Usai lawan Myanmar, timnas Indonesia akan menjamu Laos di Stadion Manahan, Solo pada Kamis 12 Desember nanti pukul 20.00 WIB.
Baca Juga: Sore Ini Digelar, Inilah Fakta Unik dari ASEAN Mitsubishi Electric Cup 2024
Dan Marselino Ferdinan cs akan menghadapi Vietnam di laga ketiga yang akan berlangsung di Hanoi pada Minggu 15 Desember 2024. ***