Liga Inggris: Manchester United Mulai Akrab dengan Kekalahan
- Penulis : Rhesa Ivan
- Minggu, 02 Februari 2025 23:04 WIB

Dengan melihat kotak penalti Manchester United yang kosong, Saar melepaskan umpan yang diterima Daniel Munoz,
Daniel Munoz pun lepaskan umpan ke Mateta yang sangat muda menaklukkan Onana dan menjadi kedudukan 0-2 untuk Crystal Palace.
Hingga tambahan waktu sembilan menit berakhir dan wasit John Brook menutup laga babak kedua, kedudukan 0-2 untuk keunggulan Crystal Palace atas Manchester United.
Baca Juga: Liga Inggris: Kebersamaan Amad Diallo dengan Manchester United hingga 2030
Kekalahan ini menjadi yang ke 11 bagi Manchester United di Liga Inggris musim ini, membuat mereka harus berada di peringkat 13 klasemen sementara Liga Inggris dengan torehan poin 29.
Sementara Crystal Palace dengan kemenangan ini membuat mereka berada di peringkat 12 klasemen sementara Liga Inggris dengan koleksi poin 30. ***