BRI Liga 1: Kala Mantan Mencetak Gol, Bali United Bermain Imbang Melawan Persita Tangerang
- Penulis : Rhesa Ivan
- Minggu, 02 Maret 2025 22:31 WIB

Hingga tambahan waktu berakhir dan wasit Totok Fitrianto menutup laga babak pertama dengan keunggulan Persita Tangerang atas Bali United
Lepas turun minum, Adilson Maringa melakukan penyelamatan gemilang pada menit ke 50 dengan menepis tendangan Aji Kusuma dari jarak cukup dekat.
Bali United akhirnya bisa menyamakan kedudukan pada menit ke 71 yang berawal dari kesalahan Sandro Anibal dalam mengantisipasi umpan silang dari Privat Mbarga
Baca Juga: Ramadan 2025: Pemerintah Tetapkan 27 Februari – 5 Maret 2025 Siswa Belajar di Rumah
Aksi dari Sandro Anibal sendiri membuat laju bola masuk ke gawang Persita Tangerang dan berubah menjadi 1-1 untuk Bali United.
Hingga tambahan waktu berakhir dan wasit Totok Fitrianto menutup laga dengan kedudukan 1-1 untuk kedua tim tidak berubah.
Dengan hasil imbang ini membuat Bali United berada di peringkat 5 klasemen sementara BRI Liga 1 dengan catatan 39 poin dari 25 laga yang sudah dimainkan.
Baca Juga: Carabao Cup: Kalahkan Tottenham Hotspur dengan 4 Gol, Liverpool Tantang Newcastle United di Final
Sementara bagi Persita Tangerang, hasil imbang ini menempatkan mereka di peringkat 10 klasemen sementara BRI Liga 1 dengan koleksi 36 poin dari 25 laga yang sudah dimainkan. ***