SportyABC.com
Bursa Transfer Liga Eropa: Marco Rose Bersama RB Leipzig Hingga 2026
- Penulis : Dimas Anugerah Wicaksono
- Rabu, 19 Juni 2024 22:22 WIB

Pelatih Marco Rose perpanjang masa baktinya di RB Leipzig hingga akhir musim 2026 mendatang (RBLeipzig.com)
Sang pelatih memenangi 53 dari 86 pertandingan kompetitif bersama Leipzig, dengan rata-rata poin klub adalah sebesar 2,01. Itu merupakan catatan rata-rata poin terbaik Leipzig sejak mereka pertama kali promosi pada 2016.
Sumber : RBLeipzig.com, Antara ***
Sumber: RBLeipzig.com, Antara