BRI Liga 1: Malut United Libas Borneo FC di Hadapan Denny Landzaat dan Alex Pastoor
- Penulis : Rhesa Ivan
- Senin, 10 Februari 2025 21:04 WIB

Namun Adriano Duarte yang berada di luar kotak penati mendapatkan bola jatuh tepat di depannya pun langsung ditendang keras ke arah gawang.
Tendangan yang dilesakkan Adriano Duarte yang mengarah ke gawang tak mampu dihalangi oleh Nadeo Argawinata, 2-0 untuk Malut Untied.
Hingga tambahan waktu 4 menit berakhir dan wasit Agung Setiyawan menutup laga babak pertama dengan keunggulan Malut United melawan Borneo FC.
Baca Juga: Liga Inggris: Cemerlangnya Kaoru Mitoma dan Blunder Onana Warnai Kekalahan Manchester United
Lepas dari kamar ganti, Borneo FC yang tertinggal pun tampil lebih berani dengan melakukan serangan ke lini pertahanan Malut United hingga masuki menit ke 50.
Namun Malut United masih sulit dalam membongkar Borneo FC sehingga serangan dari Kei Hirose hingga Matheus Pato taka da yang mampu berbuah hasil.
Malut United mendapatkan peluang melalui serangan cepat pada menit ke 52 namun tendangan Diego Maxim Martinez masih terlalu lemah sehingga bola masih berada di sisi kiri gawang.
Baca Juga: Piala Asia U20 2025: Tiada Arkan Kaka, Indra Sjafri Umumkan Skuad Akhir Timnas Indonesia U20
Borneo FC dalam laga ini cukup kesulitan, karena hingga menit ke 60 mereka tak mampu bongkar pertahanan Malut United walau beberapa kali peluang tercipta.
Diego Maxim Matinez cs pun masih penasaran karena hingga menit ke 65 Malut United bermain bertahan bahkan Adriano bahkan ikut membantu pertahanan.
Borneo FC mendapatkan peluang emas melalui Rosembergne Da Siva di menit ke 68 melalui tendang langsung ke arah gawang.
Baca Juga: Carabao Cup: Kalahkan Tottenham Hotspur dengan 4 Gol, Liverpool Tantang Newcastle United di Final
Namun bola masih dapat ditepis oleh M Ridwan dan mengarah ke Matheus Pato namun tendangannya kembali lagi dapat dihadang oleh penjaga gawang Malut United tersebut. Borneo FC masih terus menggempur lini pertahanan Malut United hingga masuki menit ke 73,