DECEMBER 9, 2022
Nusantara

Mengenal Lebih Dekat dengan Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam di UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon

image
Tangkapan layar gedung Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam UIN SSC Cirebon (Youtube.com/@FDKI IAIN Syekh Nurjati)

SPORTYABC.COM - Seperti yang kita ketahui bahwa, UIN Siber Syekh Nurjati Cirebon atau dikenal dengan nama UIN SSC adalah sebuah lembaga pendidikan berbasis teknologi di Kota Cirebon.

Dengan hal tersebut menjadi UIN SSSC sebagai satu satunya universitas berbasis siber di negeri kita tercinta, Indonesia dan menempati 10 besar kateori IAIN paling banyak diminati oleh calon mahasiswa baru dalam UM-PTKIN 2024.

UIN SSC sendiri telah bertransformasi dari IAIN berdasarkan Peraturan Presiden No. 60 tahun 2024 dan menempati peringkat pertama

Baca Juga: Inilah Makanan Khas Cirebon yang Paling Banyak Dicari

UIN SSC memiliki lima fakultas yang sebelumnya sudah diresmikan pada 2022 lalu dimana awalnya hanya tidak fakultas dan seiring waktu berjalan mulai ada penambahan.

Lima fakultas UIN SSC ini diantaranya yaitu fakultas  Ilmu Tarbiyah dan Keguruan, fakultas Syariah, fakultas Ekonomi dan Bisnis, fakultas Ushuluddin dan Adab, dan fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam.

Salah satu yang akan kita bahas adalah fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam (FDKI), mengenai apa sih sejarah singkat FDKI? serta apa visi misi yang ada di fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam ini. Untuk lebih jelasnya simak selengkapnya dibawah ini : 

Baca Juga: Orasi Denny JA: Mengapa Kita Perlu Forum Para Kreator di Era AI ?

Bagaimana awal sejarah berdirinya  fakultas dakwah dan komunikasi islam?

Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam IAIN Syekh Nurjati Cirebon merupakan hasil  pemecahan dari Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah (FDKI) pada tahun 2022.

Sesuai dengan hasil pemecahan fakultas tersebut maka Fakultas Dakwah dan Komunikasi Islam (FDKI) kemudian dipecah menjadi beberapa program studi, antara lain prodi Komunikasi Penyiaran Islam (KPI) pada tahun 1997, prodi  Pengembangan Masyarakat Islam (PMI) pada tahun 2011, prodi Bimbingan dan Konsultasi Islam pada tahun 2012, dan prodi Sosiologi Agama (SA) pada tahun 2021.

Baca Juga: Denny JA Bentuk KEA, Wadah bagi Kreator di Era AI yang Segera Terbentuk dari Sumatra hingga Papua

Lantas apakah visi dan misi dari  Fakultas Dakwah dan Komunikasi itu sendiri, dimana visinya adalah menjadi fakultas ini unggul dalam basis siber di tahun 2030.

Halaman:

Berita Terkait