DECEMBER 9, 2022
Gaya Hidup

Inilah 9 Negara Paling Rawan Copet dan Cara Mencegah Kecopetan Selama Liburan

image
Ilustrasi pencopetan dompet wanita (Freepik.com)

Hati hati dengan Modus Pengalihan

Para pencopet selalu bekerja dalam tim, satu orang akan mengalihkan perhatian kamu, sementara yang lain bersiap mengambil barangmu.

Kalau ada orang asing mendekatimu dan mengajak ngobrol langsung amankan barang barangmu, karena bisa jadi kamu sudah mereka incar sejak lama dan dari jauh.
    
Beli Tiket Tempat Wisata dari Jauh jauh hari

Baca Juga: Olimpiade Paris 2024: Kasus Pemerkosaan Turis Australia Terjadi Jelang Pembukaan

Pesan tiket online sebelum berangkat ke lokasi wisata, selain tidak perlu antre, juga tidak akan lengah atau keasikan sendiri karena dua hal ini membuatmu jadi target empuk para pencopet.

Kenakan Tas Anti Copet atau Pouch Pinggang di Dalam Baju

Tas pinggang di balik baju mungkin tidak fashionable namun berguna dalam menjaga barang berhargamuPara pencopet sangat malas dan ribet serta ogah mengincar sesuatu yang susah diakses

Baca Juga: Pesona Taman Parapuar, Destinasi Wisata Alternatif yang Segarkan Mata di Labuan Bajo

Itulah daftar negara yang terkenal dengan banyak kasus copet dan tips menghindarinya, tetap berhati hati ketika liburan kemanapun pergi… ***
 

Halaman:

Berita Terkait