DECEMBER 9, 2022
Kesehatan dan Kuliner

Tahukah Anda, Ada 6 Manfaat Bagi Tubuh dengan Konsumsi Rambutan

image
Ilustrasi Buah Rambutan (Kartani.co.id)

SPORTYABC.COM – Pohon rambutan banyak ditemukan di berbagai sudut halaman rumah dengan buah yang memiliki beragam khasiat untuk kesehatan

Rambutan merupakan salah satu buah tropis asli dari Asia Tenggara, bentuknya seperti bola pingpong dan berbulu dengan warna hijau kemerahan.

Rambutan masuk dalam famili yang mirip dengan leci dan lengkeng dengan rasa berkisar dari manis hingga asam yang tergantung pada tahap pertumbuhannya.

Baca Juga: Denny JA Resmikan Program Kelas Kreator Cerdas Artificial Intelligence di SMK Muhammadiyah Cepu

Buah rambutan sendiri memiliki tekstur yang lembut dan manis selain itu jug rambutan kaya akan banyak mamfaat bagi tubuh dan kesehatan.

Satu buah rambutan memiliki banyak nutrisi untuk meningkatkan kesehatan tubuh secara menyeluruh, sebagaimana dilansir dari Healthline, rambutan kaya akan vitamin, mineral dan kandungan manfaat lainnya.

Kandungan vitamin C pada satu buah rambutan membantu tubuh menyerap makanan dengan baik dengan senyawa antioksidan satu ini juga bisa menjaga sel sel tubuh dari kerusakan,

Baca Juga: Forum Kreator Era AI Gelar Lomba Melukis Keindahan Alam 3 Pulau dengan Bantuan Kecerdasan Buatan

Berikut ini beberapa manfaat dari kita konsumsi rambutan sebagaimana dilansir dari laman Very Well Health.

Mendukung kesehatan pencernaan

Dengan mengonsumsi buah rambutan, buah ini mendung pencernaan lewat kandungan seratnya yang cukup tinggi

Baca Juga: Viral, Denny Caknan Muncul di Laga Derby Kota Barcelona

Setengah dari serat dalam daging rambutan merupakan serat tidak larut ini dalam menurunkan risiko sembelit.

Turunkan berat badan,

Seperti pada kebanyakan buah, rambutan juga bisa mendukung penurunan berat badan, rambutan adalah buah rendah kalori namun tinggi serat.

Baca Juga: Besok, Prabowo Subianto akan Terima Kunjungan PM Lawrence Wong di Istana Merdeka

Kandungan serat pada rambutan membuat anda kenyang lebih lama, dengan begitu anda bisa terhindar dari makan berlebih setelahnya.

Melawan Diabetes 

Sebuah penelitian pada hewan dan manusia menunjukkan ekstrak dari kulit rambutan bisa meningkatkan sensitivitas insulin dan mengurangi kadar gula darah serta resistensi insulin,

Baca Juga: Pilpres Amerika Serikat 2024: Prabowo Subianto Berikan Ucapan Selamat Kepada Donald Trump

Anda bisa padu padankan daging buah rambutan untuk menambah cita rasa dalam sajian salah buah yang anda konsumsi.

Melindungi dari penyakit Jantung

Sebuah penelitian pada hewan menunjukkan esktrak kulit rambutan dapat menurunkan risiko kolesterol dan trigliserida yang tinggi pada tikus diabetes.

Baca Juga: Liga Champions: Brace Lewandowski Menangkan Barcelona atas Red Star Belgrade

Menurunkan risiko kanker

Dalam beberapa penelitian pada hewan dan manusia mennemukan, senyawa dalam rambutan dapat membantu menekan pertumbuhan dan penyebaran sel-sel kanker. ***
 

Sumber: Very Well Health

Berita Terkait